PERAN KEPALA MADRASAH DALAM MENINGKATKAN KEDISPLINAN GURU DI MADRASAH DINIYAH HM AL MAHRUSIYAH PUTRI LIRBOYO KEDIRI

Hasanah, S. Pd, Nurullia (2023) PERAN KEPALA MADRASAH DALAM MENINGKATKAN KEDISPLINAN GURU DI MADRASAH DINIYAH HM AL MAHRUSIYAH PUTRI LIRBOYO KEDIRI. Undergraduate (S1) thesis, Institut Agama Islam Tribakti.

[img] Text
BAB 1.pdf

Download (209kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (188kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (139kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (285kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (51kB)
[img] Text
COVER.pdf

Download (425kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (171kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (238kB)

Abstract

HASANAH, NURULLIA.2022: Peran Kepala Madrasah dalam Meningkatkan Kedisplinan Guru di Madrasah Diniyah HM Al Mahrusiyah Putri Lirboyo Kediri, Pendidikan Agama Islam, Tarbiyah, IAIT Kediri, Dosen Pembimbing.KH.Melvin Zainul Asyiqien, S.HI., M.Pd.I. Kedisiplinan guru adalah sikap penuh kerelaan dalam mematuhi semua aturan dan norma dalam menjalankan tugasnya. Permasalahan kedisiplinan guru dalam dunia pendidikan dipandang sebagai permasalahan yang tidak mudah, karena dengan tidak disiplinnya guru dapat memberi dampak yang tidak baik kepada para siswanya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran kepala madrasah, kedisiplinan guru Madrasah Diniyah HM Al Mahrusiyah Putri Lirboyo Kediri dan peran kepala madrasah diniyah dalam meningkatkan kedisiplinan guru melalui indikator kepala sekolah sebagai educator, menejer, supervisor, leader, innovator, dan motivator di Madrasah Diniyah HM Al Mahrusiyah Putri Lirboyo Kediri Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif. Subyek penelitian ini adalah kepala madrasah. Sedangkan obyek dalam penelitian ini adalah peran kepala madrasah dalam meningkatkan kedisiplinan guru di Madrasah Diniyah HM Al Mahrusiyah Putri Lirboyo Kediri. Dalam proses pencarian data, peneliti menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kedisiplinan guru Madrasah Diniyah HM Al Mahrusiyah Putri Lirboyo Kediri mengalami sedikit demi sedikit peningkatan. Meskipun kepala madrasah telah meminimalisir untuk tidak banyak melanggar peraturan akan tetapi masih ada beberapa guru yang berlaku tidak disiplin. Kata Kunci: Peran Kepala Madrasah, Kedisiplinan Guru

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 370 Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam (PAI)
Depositing User: S. Pd Nurullia Hasanah
Date Deposited: 24 Jun 2023 02:41
Last Modified: 24 Jun 2023 02:41
URI: http://repo.uit-lirboyo.ac.id/id/eprint/1053

Actions (login required)

View Item View Item