EFEKTIVITAS METODE MUROTTIL TERHADAP PENINGKATAN TAHFIDZ AL-QURAN DI PONDOK PESANTREN MADARIJUL ULUM SERANG BANTEN

Dahlan, Zaini (2021) EFEKTIVITAS METODE MUROTTIL TERHADAP PENINGKATAN TAHFIDZ AL-QURAN DI PONDOK PESANTREN MADARIJUL ULUM SERANG BANTEN. Undergraduate (S1) thesis, Institut Agama Islam Tribakti Kediri.

[img] Text
COVER.pdf

Download (196kB)
[img] Text
ABSTRAK.docx.pdf

Download (294kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (594kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (357kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (669kB)
[img] Text
BAB V.docx.pdf

Download (293kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (927kB)

Abstract

Dahlan, Zaeni.2021: Efektivitas Metode Murottil Terhadap Peningkatan Tahfidz Al-Quran di Pondok Pesantren Madarijul Ulum Serang Banten, Pendidikan Agama Islam, Tarbiyah, IAIT Kediri, Dosen pembimbing Bapak. Syafik Ubaidila, M.Pd.I. Kata Kunci: Metode Murottil,Peningkatan Tahfidz Al-Quran Penelitian ini dilatar belakangi oleh kurang efektifnya metode yang ada dipondok pesantren Madarjul Uum bagi para santri dalam menghafalkan Al-Quran, sehingga perlu adanya metode yang dianggap efektif mendorong dan membantu dalam menghafalkan Al-quran bagi para santri, karena keberhasilan santri tak lepas dari metode yang digunakan dalam pesantrennya ,metode yang digunakan dalam pesantren berbeda-beda satu sama lain tergantung dari mana pengajarnya mendapatkan metode pembelajaran tersebut sehingga perlu adanya riset metode mana yang paling efekif dalam menjadikan setiap santri berhasil dalam menunut ilmu yang dalam hal ini adalah mengafalkan Al-Quran. Dari uraian diatas , maka dapat dirumuskan masalah penelitian sebagai berikut (1) Bagaimana Praktek Metode Murottil terhadap peningkatan tahfidz Al-Quran di Pondok Pesantren Madarijul Ulum Serang Banten ? (2) Bagaimana Efektivitas metode Murottil terhadap peningkatan tahfidz Al-Quran di Pondok Pesantren Madarijul Ulum Serang Banten ? (3) Apa saja faktor penukdukung dan penghambat metode murottil terhadap peningkatan tahfidz Al-Quran di Pondok Pesantren Madarijul Ulum Serang Banten ? Penelitian ini merupakan peneitian kualitatif. Dalam pengumpulan data, peneliti menggunakan metode observasi partisipan, interview dan Dokumentasi.Observasi digunakan untuk meperolrh data tentang pelaksanaan metode murottil terhadap peningkatan tahfidz al-quran di pondok pesantren madarijul ulum serang Banten Hasil penelitian yaitu : (1) Praktek metode murottil terhadap peningkatan tahfidz Al-Qur’an dengan cara membentuk perkelas untuk setiap santri guna fokus dalam hafalan kualitas hafalan al-quran (2) Efektivitas metode murottil terhadap peningkatan tahfidz Al-Qur’an adalah Terciptanya kedisiplinan dalam mengatur waktu (3) Adapun Faktor pendukung metode murottil pesantren yang sebagian besar santrinya adalah berasal dari daerah sekitar, yang mana daerah sekitar peantren ini warganya sangat antusias dalam pedidikan tentang Al-Qur’an terkhusus dalam bidang tahfidznya. Adapun yang menjadi faktor penghambat adalah sebagai berikut :(1) Tingkat kecerdasan yang variatif, (2)Tidak biasa dengan metode Murottil, (3) Kurangnya disiplin waktu.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Subjects: 200 – Agama > 200 Agama > 200 Agama
200 – Agama > 200 Agama > 202 Ajaran
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam (PAI)
Depositing User: Quraisyi Muhammad Hasan
Date Deposited: 07 Dec 2022 04:19
Last Modified: 07 Dec 2022 04:19
URI: http://repo.uit-lirboyo.ac.id/id/eprint/231

Actions (login required)

View Item View Item