Ervin Arifudin, Ervin (2023) TRADISI LAILATUL IJTIMA DALAM MENINGKATKAN KARAKTER RELIGIUS SISWA SMP MA’ARIF NU 2 KEMRANJEN BANYUMAS. Undergraduate (S1) thesis, Institut agama islam tribakti.
Text
skripsi revisi munaqosah ervin.docx Restricted to Registered users only Download (119kB) |
Abstract
Lailatul Ijtima adalah titik tolak yang juga merupakan permulaan bagi insan sebelum mencapai ke tingkat selanjutnya. Lailatul Ijtima yang paling asas adalah berusaha untuk mencari dan menuntut ilmu dari pada guru yang mursyid. Syarat untuk Lailatul Ijtima adalah seseorang yang ikhlas dan bersungguh-sungguh karena Allah SWT dan bukan karena sebab-musabab lain. Di sepanjang Lailatul Ijtima -nya dengan seorang guru itu tentunya diperuntukkan akan nasehat, petuah, kaedah, dan amalan untuk dipegang dan diamalkan sepanjang perjalanannya menuju pada alam ketuhanan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Subjects: | 200 – Agama > 200 Agama > 202 Ajaran 200 – Agama > 200 Agama > 204 Pengalaman religius, kehidupan dan praktik |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam (PAI) |
Depositing User: | Skripsi ervin arifudin |
Date Deposited: | 08 Jun 2023 02:47 |
Last Modified: | 08 Jun 2023 02:47 |
URI: | http://repo.uit-lirboyo.ac.id/id/eprint/858 |
Actions (login required)
View Item |